Antisipasi Judi Sabung Ayam, Tim Resmob Polres Tana Toraja Patroli di Wilayah Mengkendek

Antisipasi Judi Sabung Ayam, Tim Resmob Polres Tana Toraja Patroli di Wilayah Mengkendek
Antisipasi Judi Sabung Ayam, Tim Resmob Polres Tana Toraja Patroli di Wilayah Mengkendek

Torajachannel.com, Tana Toraja–Tim Resmob Polres Tana Toraja melakukan patroli antisipasi judi sabung ayam di wilayah Kecamatan Mengkendek, Tana Toraja. Minggu (21/8/2022)

Dipimpin Kanit Resmob Polres Tana Toraja, Aiptu Sri Wahyu S.Sos, dengan medatangi lokasi yang diduga akan berlangsung giat judi sabung Ayam di Minanga Timur, Lembang Tangti Kecamatan Mengkendek, Kabupaten Tana Toraja.

Tiba di lokasi, Tim Resmob Poles Tana Toraja tidak menemukan adanya giat sabung ayam.

Bacaan Lainnya

Sehingga Aiptu Sri Wahyu menghimbau kepada rumpun keluarga agar tidak menyediakan maupun memfasilitasi judi dalam bentuk apapun.

Kepada Torajachannel.com, Tim Resmob Polres Tana Toraja mengatakan selama giat berlangsung situasi aman kondusif.

BACA JUGA :  3 Terduga Pelaku Penipuan di Mengkendek, Tana Toraja Ditangkap Polisi

Pos terkait